Banyak orang mengetahui bagaimana bentuk iPad, iPad 2 atau New Ipad, namun tidak sedikit pula orang yang mengetahui bagaimana bentuk iPad tersebut ketika masih dalam tarafprototype. Menurut Techcruch.com, ketika masih dalam taraf pembuatan dan pengembangan, Apple menyebut tabletnya tersebut dengan nama sandi Prototype 035.
Uniknya, prototype ini adalah besutan sebuah perusahaan di California
0 komentar:
Posting Komentar